Kamis, 02 Juli 2015

maligia

 



Maligia adalah bentuk upacara penyucian sang atma yang lebih tinggi dari yang biasa dilakukan seperti ngerorasin maupun memukur dalam rangkaian upacara atma wedana yang bertujuan untuk menyucikan sang atma pitara.

Salah satu prosesi pokok dalam  upacara maligia yaitu purwadaksina atau pradaksina. Jika perjalanannya dari timur ke selatan disebut purwadaksina, sedangkan perjalanan menuju ke kanan disebut pradaksina. 
Upacara ini memiliki makna nedunan Ida Bathara untuk mengangkat roh manusia naik ke alam sorga dengan jalan mengikuti jejak sapi atau lembu--kendaraan Dewa Siwa. Diharapkan roh-roh itu mengikuti jejak Bethara Siwa untuk menuju puncak Kailaksa. 
Umumnya dalam upacara itu dilengkapi dengan mengelilingi sapi berwarna putih. Jika tidak ada sapi putih, sapi berwarna gading pun bisa. Sapi yang digunakan khusus untuk upacara ini biasanya tidak boleh disakiti. Hewan itu dipelihara khusus dan tidak dipakai membajak sawah. 
***


Melayani pembuatan aneka banten untuk upacara \hindu Bali
piodalan
pawiwahan
otonan
tiga bulanan


Melayani aneka Upacara
Ngelangkir
Menikah
Ngaben

hubungi via WA, Telp atau sms
0882 - 9209 - 6763
0896-0952-7771

Telp
0361 - 464096

alamat
jl Gandapura Gg 1c No1 Kesiman Kertalangu
dan
jl sedap malam 117a kebon kuri
Denpasar

Pesan Via Facebook Klik Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar